Breaking News

Uang di bank berupa surat berharga sebagai alat pembayaran disebut uang kuasi. Contoh uang tersebut adalah….

a. uang kertas dan uang logam
b. uang kertas dan tabungan
c. kartu debit dan uang elektronik
d. tabungan dan deposito berjangka
e. kartu kredit dan rekening valuta asing

Jawaban yang tepat adalah d. tabungan dan deposito berjangka

Jenis uang beredar, sebagai berikut:

  1. M1
    Uang kartal dan uang giral. Uang kartal (kertas dan logam) dikterbitkan oleh bamk Indonesia. Uang giral (cek dan bilyet giro) diterbitkan oleh bank umum.
  2. M2
    M1 + uang kuasi
    Uang kuasi merupakam bentuk kekayaan finansial yang dapat diuangkan. Uang kuasi tidak dapat digunakan secara langsung sebagai alat tukar atau alat pembayaran, tetapi uang kuasi dapat segera “diuangkan”. Misalnya: tabungan dan deposito berjangka pendek (kurang dari 1 tahun).
  3. M3
    M2 + deposito berjangka panjang (lebih dari 1 tahun).

Oleh karena itu, jawaban D