Breaking News

sebutkan nama tokoh yang pertama mempraktekan sistem pencatatan akuntansi

Tokoh yang pertama mempraktekan sistem pencatatan akuntansi adalah Luca Paciolli.

Pembahasan.
Menurut sejarahnya ilmu akuntansi muncul pertama kali pada tahun 1494. Yang mana di kala itu ada seorang matematikawan bernama Luca Paciolli yang berhasil membukukan pencatatan keuangan dengan model berpasangan. Pada awal kemunculan akuntansi, masih belum diberi nama itu melainkan disebut dengan istilah Sistem Pembukuan Berpasangan. Awal munculnya sistem ini ditemukan pertama kali di Eropa Barat. Karena memang di sanalah si penemu pertama menyebarkannya sebagai pembelajaran kepada pebisnis.