Breaking News

Bagaimana cara meningkatkan pajak

  1. memperbaiki administrasi data dengan memanfaatkan teknologi informasi untuk menciptakan sistem yang terintegrasi.

Pemerintah harus melakukan investasi besar-besaran untuk menciptakan sistem teknologi informasi perpajakan, sehingga WP yang tidak patuh akan sangat mudah dideteksi melalui sistem ini.

  1. meningkatkan kuantitas dan kualitas petugas pajak. Khusus untuk peningkatan kualitas, ini harus menjadi fokus awal karena petugas pajak di lapangan sering dikeluhkan memberikan pelayanan yang tidak memuaskan atau memberikan penjelasan yang multi-interpretasi. Contoh yang paling nyata adalah saat program tax amnesty, petugas pajak memberikan penjelasan yang berbeda-beda tentang nilai wajar dari aset yang ingin dideklarasikan oleh WP.
    3.memperbaiki law enforcement dan aturan pajak. Namun, necessary condition yang harus dipenuhi adalah enforcement di internal petugas pajak sendiri sehingga intergritas mereka terjaga dan dipercaya
  2. memperluas basis pajak, yaitu menambah jumlah orang yang seharusnya membayar pajak tapi belum membayar pajak dengan benar. “Artinya, pemerintah fokus pada upaya meningkatkan compliance wajib pajak, baik yang sudah punya NPWP maupun yang belum punya NPWP