Breaking News

Apakah kegunaan diagram interaksi antara pelaku ekonomi:
a. dan untuk 4 bagi masyarakat/ rumah tangga
b. dan 7 bagi pemerintah

Apakah kegunaan diagram interaksi antara pelaku ekonomi:
a. dan untuk 4 bagi masyarakat/ rumah tangga
b. dan 7 bagi pemerintah

a. Kegunaan diagram interaksi bagi masyarakat
Berikut kegunaan diagram interaksi bagi masyarakat:

  1. RTK dapat memperoleh lowongan informasi kerja
  2. Memahami hak dan kewajiban bagi RTK seperti menyerahkan faktor produksi tanah maka hak yang diterima berupa uang sewa, tenaga kerja berupa gaji, laba untuk pengusaha, dan bunga untuk pemilik modal.
  3. Memperoleh manfaat dari hasil pemasokan faktor produksi yang terdiri dari tanah, tenaga kerja, modal dan kewirausahaan.
  4. Mengetahui tempat untuk pembelian barang atau jasa yang dibutuhkan untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari.

b. Kegunaan diagram interaksi bagi pemerintah
Berikut kegunaan diagram interaksi bagi pemerintah:

  1. Untuk mendorong pembangunan ekonomi negara
  2. Untuk mengatur arus barang dan jasa dalam kegiatan ekonomi
  3. Untuk membantu penyelesaian masalah-masalah ekonomi dalam negara. Contoh pengangguran.
  4. Untuk membantu dalam perencanaan APBN dan APBD
  5. Untuk mendorong distribusi pendapatan guna mencapai kesejahteraan masyarakat.
  6. Pemerintah menerima setoran pajak rumah tangga untuk kebutuhan operasional, pembangunan, dan lain-lain
  7. Dari ekspor pemerintah mendapatkan devisa.